Sebuah layar lebar untuk meningkatkan visibilitas terutama di kala syuting/pengambilan gambar penting di luar ruangan. Terhubung ke DSLR/Mirrorless Anda via kabel HDMI, layar tambahan 7 inci ini ditenagai oleh baterai yang bisa diisi ulang.
Tersedia 3 pilihan varian:
Viltrox 5 inci : Rp50,000
Viltrox 7 inci FHD : Rp75,000
Viltrox 7 inci 4K : Rp100,000
LCD Monitor Viltrox
Rp100.000,00Price